Dalam rangka mendukung pertumbuhan ekonomi inklusif dan berkelanjutan, tim pengabdian masyarakat dari Telkom University Purwokerto menginisiasi program bertajuk “Optimalisasi Website Terintegrasi untuk Peningkatan Ekonomi dan Daya Saing UMKM dalam Mendukung SDGs 8 & 9”. Program ini secara khusus menyasar UMKM fashion Dejarumi, sebuah usaha yang bergerak di bidang batik dan wastra Nusantara dengan pendekatan inklusif, […]
Read More