Puluhan siswa SMA Bruderan Purwokerto mengikuti workshop desain produk yang digelar oleh Program Studi S1 Desain Produk Universitas Telkom Purwokerto melalui Program Tel-U Mengajar. Kegiatan yang berlangsung pada Selasa, 11 November 2025 ini mengangkat tema “Stitchless Leather Goods Crafting: From Flat Sheet to Fashion Beat”. Melalui kegiatan ini, perguruan tinggi berupaya memperluas akses pendidikan desain […]
Read MoreTelkom University Purwokerto kembali menunjukkan komitmennya dalam pengabdian masyarakat dan edukasi melalui program unggulan bertajuk “Tel-U Mengajar”. Kegiatan ini digelar secara roadshow di sejumlah Sekolah Menengah Atas (SMA) dan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) di wilayah Purwokerto dan sekitarnya, salah satunya bertempat di SMK Negeri 2 Purwokerto. Program ini bertujuan untuk memperkenalkan ragam Program Studi yang […]
Read More