Inovasi Klasifikasi Aritmia EKG: Mahasiswa Teknik Biomedis Tel-U Purwokerto Tembus Jajaran TOP 10 PIM TUS Nasional 2025

Akselerasi intelektual mahasiswa Teknik Biomedis Telkom University Purwokerto di ranah riset applied science kembali meraih validasi. Tim XENON, yang terdiri dari Nissi Netania Naibaho, Cindy Mariam Sumitra, dan Moh. Zakky Qolbi Ramadhani, sukses mengukuhkan posisinya sebagai Finalis TOP 10 dalam Pekan Ilmiah Mahasiswa Telkom University Surabaya (PIM TUS) Nasional 2025. Mereka membawa terobosan metodologis berjudul […]

Read More

Telcomnica Voice Tel-U Purwokerto Sabet Medali Perak di KICC: Bukti Dedikasi dan Tekad Raih Emas Selanjutnya

Paduan Suara Telkom University Purwokerto (Tel-U Purwokerto) sukses menorehkan prestasi gemilang di kancah internasional. Tim yang bernama Telcomnica Voice ini berhasil membawa pulang Silver Medal dari ajang bergengsi Karangturi International Choir Competition (KICC) yang diselenggarakan oleh Yayasan Pendidikan Karangturi di Semarang, Jawa Tengah. Prestasi ini menjadi bukti nyata dedikasi dan kerja keras para anggota tim, […]

Read More

Jajaran Pimpinan Tel-U  Kunjungi Kawasan Pendidikan Telkom School Purwokerto

Purwokerto, 29 September 2025 – Rektor Telkom University, Prof. Dr. Suyanto, bersama jajaran wakil rektor melakukan kunjungan ke Kawasan Pendidikan Telkom School Purwokerto, meliputi SMP Telkom Purwokerto dan SMK Telkom Purwokerto, pada Senin (29/9). Kunjungan ini bertujuan untuk mempererat sinergi serta menggali kebutuhan dukungan yang dapat diberikan Telkom University guna meningkatkan kualitas pendidikan di lingkungan […]

Read More

Hadirkan Konsep Galaksi Astraxion, Telkom University Purwokerto Sambut 1.281 Mahasiswa Baru Tahun 2025

Telkom Orientation Days (TODAYS) 2025 Telkom University Purwokerto resmi digelar. Kegiatan penyambutan mahasiswa baru ini diselenggarakan di area halaman parkir mulai tanggal 8–10 September 2025. Mengusung tema Bergerak Bersama, Bertumbuh Berdaya, Berdampak untuk Nusantara, TODAYS tahun ini divisualisasikan melalui konsep Galaksi Astraxion, yang terinspirasi dari kata astra (bintang), axis (poros), dan ion (penggerak). Kegiatan ini […]

Read More

Bangga! Mahasiswa Tel-U Purwokerto Terpilih Jadi Duta Literasi Keuangan OJK

Raden Aurel Aditya Kusumawaningyun, mahasiswa S1 Teknik Informatika Telkom University Purwokerto (TUP), berhasil lolos sebagai Duta Literasi Keuangan pada Program Sobat Literasi dan Inklusi Jasa Keuangan (Sobat Lik Jaka) yang digagas Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Purwokerto. Terpilihnya Raden menjadi bukti nyata bahwa mahasiswa TUP mampu berkontribusi nyata dalam peningkatan literasi keuangan di masyarakat. Sejak awal […]

Read More
Secret Link