Kamis (14/3), Dosen Institut Teknologi Telkom Purwokerto berhasil meraih pendanaan dalam program hibah penelitian dan pengabdian masyarakat yang diselenggarakan oleh Direktorat Riset Teknologi dan Pengabdian Masyarakat (DRTPM) Kemendikbudristek dalam skema Penelitian Fundamental. Tim yang terdiri dari Dr. Anggun Fitrian Isnawati, S.T., M.Eng.; Dr. Wahyu Pamungkas, S.T., M.T.; dan Muhammad Panji Kusuma Praja, S.T., M.T. berhasil […]
Read MoreFestival Lengger dalam rangka Opening Dies Natalis IT Telkom Purwokerto Ke 21 berlangsung meriah pada Sabtu (21/1). Mengusung tema “Meramu Lengger Signal Angkasa”, ITTP memadukan unsur budaya dan teknologi yang dikemas secara apik pada tarian Lengger Banyumas. Acara diramaikan oleh warga Banyumas, dosen, mahasiswa dan jajaran pimpinan IT Telkom Purwokerto, Camat Sokaraja dan Banyumas. Hadir […]
Read MoreSabtu (11/02/2023) Himpunan Mahasiswa Desain Komunikasi Visual (HMDKV) IT Telkom Purwokerto menggelar ‘Artenative Creative Hub’ di Hetero Space Banyumas. Artenative adalah event tahunan yang bertujuan untuk menjembatani aktor kreatif ataupun komunitas dalam lokal Banyumas untuk saling berkolaborasi dan sama sama bersinergi. “Artenative ini dilaksanakan dengan harapan dapat membantu membentuk sebuah ekosistem kreatif di Banyumas dengan […]
Read MoreSabtu (21/01), Program Studi Sistem Informasi Institut Teknologi Telkom Purwokerto gelar kuliah umum bertemakan “Menumbuhkan Jiwa Kewirausahaan Mahasiswa yang kreatif, Inovatif, dan Mandiri” dengan narasumber Fortunatus Freddy Suwandi, seorang entrepreneur serta owner dari Fitcrave Food Service, LAB cafe, dan Sain Body Care. Peserta merupakan mahasiswa S1 Sistem Informasi yang mengambil mata kuliah manajemen sumber daya […]
Read MoreKamis, (16/2) IT Telkom Purwokerto secara resmi meluncurkan organisasi bernama Satria Muda untuk mewadahi persiapan, pembekalan dan pengembangan talenta mahasiswa untuk berprestasi dalam mengikuti kompetisi-kompetisi berskala regional, nasional hingga internasional. Satria Muda ITTP dibentuk atas inisiasi mahasiswa untuk mewujudkan ekosistem prestisius di lingkungan IT Telkom Purwokerto. Satria Muda diluncurkan secara resmi oleh Rektor IT Telkom […]
Read MoreMenjelang Dies Natalis, IT Telkom Purwokerto akan menggelar festival lengger dan budaya banyumas pada Sabtu, 25 Februari 2023 mendatang. Acara ini terbuka dan dapat diikuti oleh masyarakat Kabupaten Banyumas secara gratis di Pendopo Sipanji Kota Lama Banyumas mulai jam 18.30 Wib. Para pegiat seni dan budaya ikut hadir meramaikan acara festival seperti Andy F Noya […]
Read MoreRabu (15/2) IT Telkom Purwokerto kembali menerima kunjungan kerjasama dari Universitas Veteran Bangun Nusantara Sukoharjo. Tujuan dari kunjungan adalah untuk study banding terkait pengelolaan program studi S1 Informatika di IT Telkom Purwokerto. Univet diwakili oleh Dekan Fakultas Teknik, Ir. Hendramawat Aski Safariski, M.T beserta jajaran pengelola program studi di fakultas. Di IT Telkom Purwokerto, mereka […]
Read MoreDalam rangka memperkuat ekosistem kolaborasi inovasi, IT Telkom Purwokerto menggelar acara matchmaking innovation forum dan bootcamp Kedaireka yang diselenggarakan di Auditorium kampus IT Telkom Purwokerto (12/01). Kegiatan ini dibagi menjadi dua sesi, yakni Matchmaking Session dan Bootcamp Kedaireka 2023 untuk mempersiapkan proses submit proposal bersama inovator pengusul penerima program matching fund 2023. Matcmaking Innovation Forum […]
Read MoreT Telkom Purwokerto ikut andil memeriahkan Kebumen International Expo (KIE) yang bertempat di alun – alun Kebumen, pada 25 Juni hingga 2 Juli 2022. Expo yang digelar oleh Pemerintah Kabupaten Kebumen bekerjasama dengan berbagai pihak ini juga diikuti oleh instansi pemerintahan, UMKM, Kecamatan dan Perguruan Tinggi lain. Menghadirkan musisi seperti Padi, Gigi dan band ternama […]
Read MoreDalam rangka menyambut hari jadi ke 20 tahun IT Telkom Purwokerto, Kamis, 20 Mei 2022 program studi S1 Teknik Industri bekerja sama dengan Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM IT Telkom Purwokerto) mengadakan pengabdian masyarakat di Desa Sirau Kecamatan Kemranjen Kabupaten Banyumas. Desa yang terletak di ujung selatan Banyumas ini mayoritas bermata pencaharian sebagai petani, […]
Read More