Mengukir Jejak di PIMNAS 2024 dan Dunia Karya Ilmiah Linda Qornaeni, mahasiswa Teknik Industri Telkom University Purwokerto berhasil lulus dengan gelar Mahasiswa Berprestasi pada Wisuda Periode I Tahun Akademik 2024/2025 Telkom University Purwokerto (14/12/2024). Wisuda yang diadakan di GOR D.I. Panjaitan kawasan pendidikan Telkom ini, menjadi saksi dari perjalanan panjang yang ia tempuh selama empat […]
Read MoreTelkom University Purwokerto menggelar wisuda perdana Tahun Akademik 2024/2025 sebanyak 3 sesi pada hari Sabtu, 14 Desember 2024. Wisuda periode ini menjadi momentum spesial bagi 577 Wisudawan yang merayakan pencapaian akademiknya, sekaligus menjadi wisudawan pertama setelah Institut Teknologi Telkom Purwokerto bertransformasi menjadi Telkom University Purwokerto. Rektor Telkom University, Prof. Dr. Adiwijaya menyampaikan rasa bangga dan […]
Read MorePurwokerto – Program Studi Sains Data Telkom University Purwokerto merayakan Dies Natalis ke-5 dengan meluncurkan Pojok Statistik yang berkolaborasi dengan Badan Pusat Statistik (BPS). Acara ini sekaligus menjadi pembukaan resmi Dinamika 5.0, rangkaian kegiatan tahunan yang bertujuan mendukung pengembangan inovasi dan literasi data (26/11). Acara yang berlangsung di Aula Rachmat Effendi ini dihadiri oleh Kepala […]
Read MoreInstitut Teknologi Telkom Purwokerto (ITTP) resmi bergabung menjadi Telkom University Purwokerto setelah terbitnya Surat Keputusan (SK) dari Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia dengan Nomor 564/E/0/2024. Grand Launching yang berlangsung meriah di GOR D.I Panjaitan Kawasan Pendidikan Telkom menjadi seremonial dari peresmian tersebut (Kamis, 31/10/2024). Acara dihadiri oleh Rektor Telkom University Prof. Dr. […]
Read More